Kenapa banyak yang mengkritisi Hari Ibu di sosial media?
Sebenarnya kalau kita mau melihat sejarah Hari Ibu di Indonesia, dulu presiden Soekarno menetapkan hari Ibu sebagai wujud kebangkitan kaum wanita dalam dinamika kenegaraan dan kebangsaan. Meskipun kemudian semakin ke sini arah makna hari Ibu semakin bergeser, namun bukan berarti hari Ibu tidak bermakna kan?
